Minggu, 21 Maret 2010

Mikrotik sebagai router di dalam Virtual Lan menggunakan Vmware (Part 2)

Melanjutkan daripada tutorial sebelumnya, yaitu bagian pertama, sekarang akan di lanjutkan ke bagian kedua tentang pembuatan Virtual Lan!, okay langsung ajah ke tahap - tahapnya!

  •  Pertama kita pilih File -> New -> Team.
  • Selanjutnya muncul PopUp klik next
  • Isi nama Virtual Lan yang akan kita buat
  • lalu muncul menu untuk memasukan Vmware!! kedalam Virtual Lan / Team !!
  • Lalu kita diminta untuk Memasukan Vmware Yang berisi mikrotik kedalam Virtual Lan / Team
  • Lalu setelah menekan tombol next muncul tampilan seperti ini intuk membentuk sebuah Virtual Lan
  • Perhatikan Gambar berikut ini, pada bagian ini kita menambahkan sebuah virtual Lan yang sebelumnya kosong.

  • Okay Jika benar akan muncul seperti gambar Berikut!

  • Jika sudah selesai maka akan tampil seperti gambar berikut