Jumat, 19 Maret 2010

Ckeditor + Ckfinder Berintegrasi dengan CakePHP

Halo kembali lagi dengan tutorial selanjutnya dengan judul "Ckeditor + Ckfinder Berintegrasi dengan CakePHP",Setelah banyak melakukan riset, bahasa gaulnya Ngoprek, penulis coba tuliskan salah satu tutorial menggunakan wysiwyg editor yang berintegrasi dengan CakePHP, mungkin para pembaca bertanya mengapa penulis menggunakan Ckeditor, menurut pengalaman penulis di bandingkan TinyMce, Fckeditor, pada Ckeditor banyak yang sudah di Fixed, bugs yang terdapat pada bentuk terdahulunya ya itu FCKeditor, seperti Copy Paste, pada document Office ke Editor Konten, dan hal lainnya, mungkin introduction seperti ini saya kira sudah cukup, okay kita lanjut ke tahapan - tahapan pengerjaan.


  • Kita persiapakan dulu yang di perlukan Tentunya Ckfinder dan Ckeditor , pada saat penulis mempraktekan Ckfinder yang di gunakan versi 1.4.3 dan Ckeditor Versi 3.2 silahkan di download terlebih dahulu.
  • Setelah kita Uncompresed atau kita Extract, ke dalam folder cakephp ya itu /app/webroot/js, untuk lebih jelasnya silahkan lihat pada gambar yang sudah saya persiapkan.


  • Selanjutnya kita mengubah isi file config.php pada ckfinder 

  • Pada bagian ini kita tambahkan beberapa baris kode, untuk melakukan pengecekan terhadap autotentifikasi

  • Selanjutnya masih dalam file Config.php yang terdapat pada Ckfinder, apabila kita menginginkan File BMP (Bitmap), di buat Thumbnails, kita harus mengubah menjadi True.

  •  lalu kita lanjutkan untuk setup folder atau path Url, tempat dimana kita akan mengupload file!

  •  Okay Jika File Config.php yang terdapat pada Ckefinder dah di setup seperti yang di atas,berarti sudah selesai kita setting untuk ckfinder, kita lanjut dalam tahap pembuatan "Helper" dengan nama file fck.php pada folder cakePHP,dengan path /app/view/helper , untuk kode lengkapnya saya muat pada gambar berikut.
  • Okay Pembuatan Helper sudah selesai di lanjutkan melakukan setup pada layout !!,yang di pasangkan pada blok Head.


  • Selanjutnya kita akan memanggil helper yang di buat sebelumnya untuk di pasangkan pada template,disini saya menggunakan Controller dengan nama file nodes_controller.php yang memiliki fungsi "add", maka didalam folder cakePHP pathnya seperti ini /app/view/nodes/add.ctp ,okay kita akan mengedit file add.ctp!,coba perhatikan gambar, ini merupakan bagian terpenting karena pada bagian ini kita melakukan integrasi dengan viewer !!!
  • Okay setelah semua selesai, bisa liat atau eksekusi di browser untuk viewer, yang sebelumnya kita buat misalnya : "http://localhost/admin/nodes/add". Untuk lebih jelasnya bisa liat pada gambar!
  • Apabila Yang kita buat sudah sesuai dengan gambar berarti,kita sudah membuat nya dengan benar, untuk lebih memastikan apa ckfinder sudah berintegrasi kita bisa klik button browse server!.maka akan tampil seperti gambar berikut!

  • Selesai
Okay, Ckeditor + Ckfinder berintegrasi dengan CakePHP sudah berhasil, okay apabila ada pertanyaan pembaca bisa chat dengan saya pada box chat yang telah di sediakan, okay akhir kata saya ucapkan sampai ketemu di tutorial selanjutnya


salam


Budi Khoirudin